BARCELONA, KOMPAS.com - Barcelona harus menunggu hingga menit-menit akhir untuk mengalahkan Sevilla pada pekan keempat Liga Spanyol, Minggu (15/9/2013) dini hari WIB. Berkat gol Alexis Sanchez pada injury time, El Barca berhasil mengakhiri pertandingan dengan skor 3-2.
Berikut video pertandingan Barca taklukkan Sevila: